Minggu, 10 Februari 2013

PENGOLAHAN EMAS DENGAN GRINDING MILL (GLUNDUNG)

1. BATUAN EMAS YANG BARU DITAMBANG DARI PENAMBANGAN RAKYAT




2. BATUAN EMAS DIHANCURKAN SECARA TRADISIONAL SEBELUM DIMASUKAN KE MESIN GRINDING MILL (GLUNDUNG)



3. SETELAH DIHANCURKAN BATUAN EMAS DISARING UNTUK MENDAPATKAN BATUAN YANG LEBIH HALUS



4. MASUKAN BATUAN EMAS YANG TELAH DISARING KEDALAM MESIN GRINDING MILL (GLUNDUNG) KEMUDIAN MASUKAN KUIK (MERCURY) DAN DIBERI AIR






5. PROSES PENGOLAHAN BATU EMAS SELAMA KURANG LEBIH 6 SAMPAI DENGAN 12 JAM TERGANTUNG KEKERASAN BATUAN. DAN BIARKAN BATUAN EMAS HANCUR HINGGA MENJADI 200 MESH



6. BONGKAR BATUAN EMAS YANG TELAH MENJADI 200 MESH DAN ALIRKAN MELALUI WADAH BERUPA BAK
 


7. TUANG KEMBALI AIR KE WADAH KECIL UNTUK MENGAMBIL KUIK (MERCURY) YANG SUDAH MENANGKAP BUTIRAN EMAS




8. KUIK (MERCURY) YANG SUDAH MENANGKAP BUTIRAN EMAS




9. SARING KUIK (MERCURY) DENGAN KAIN HALUS KEMUDIAN TEKAN. MAKA CAIRAN KUIK AKAN TURUN KE WADAH DAN BUTIRAN EMAS TERTINGGAL DI KAIN HALUS




 10. BUTIRAN EMAS YANG MASIH DISELUBUNGI KUIK (EMAS KOTOR)



11. BAKAR BUTIRAN EMAS KOTOR DENGAN FIRE GUN (GEBOS) KEMUDIAN DIBUBUHKAN BORAK (PIJER) SECUKUPNYA UNTUK MEMBERSIHKAN KANDUNGAN KUIK YANG MASIH MENEMPEL DI BUTIRAN EMAS


 12. LELEHAN BENTUK EMAS SUDAH MULAI TERLIHAT



13. EMAS HASIL PEMBAKARAN














5 komentar:

  1. Salam kenal Kang, saya Har, trimakasih karna blog ini udah memberikan informasi buat saya mengenai mengolah bijih emas menjadi emas murni. Belum lama ini saya benar2 kecele/sial karena saya gagal menjalankan bisnis bijih emas ini yg saya jalankan bersama teman saya. Memang tidak sampai ratusan juta, cuma 30 jutaan modal yg saya jalankan, tapi bagi saya yg pas2 an, uang segitu udah banyak banget. Teman saya sebetulnya punya pengalaman mengolah bijih emas menjadi emas, tapi entah kenapa dia tidak mengambil sendiri batuan emas tapi terlalu percaya pada tawaran temannya untuk membeli batuan ratusan karung dengan harga jutaan. Begitu di proses dan diolah ternyata dia tertipu, hanya sebagian karung saja yg mengandung bijih emas, sedangkan lainnya cuma batu2 biasa saja. Alhasil bukan untung yg saya dapat, melainkan rugi, dan sepeserpun saya tidak mendapatkan duit sama sekali. Beranjak dari pengalaman ini sudi kiranya Kang danrhama andan mau membantu atau menolong memberikan info secara mendetail kepada saya dikirim ke email saya, bagaimana cara mengolah bijih emas menjadi emas secara benar dari awal cara melihat urat emas yg ada di batu sampai prosesnya. Atau paling tidak sudi kiranya membalas komentar saya ke email saya

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ada cara yang lebih murah,email ke anissa.ica22@yahoo.com atau invite 32792592 bb

      Hapus
    2. oke aneka produk bermutu... invite aja bbm saya, no hp atau gabung di IPERI facebook.. banyak sobat2 IPERI yang dengan kompaknya saling berbagi pengalaman disana... dengan senang hati saya dan kita menjalin silaturahmi sesama penambang agar terjalin persahabatan dan persaudaraan.. di tunggu kontaknya salam kompak selalu sobat IPERI

      Hapus
    3. Pin bb nya brp mas danrhama

      Hapus
  2. Mohon ijin admin , numpang iklan promosi yaa...

    Kami menjual aneka Kapur :
    - Kapur Aktif / Cao / Kalsium Oksida.
    - Kapur Padam / CaOH2 / Kalsium Hidroksida.
    - Kapur Tepung / CaCo3 /Kalsium Karbonat / Kapur pertanian /Kaptan .
    - Zeolite .
    - Bentonite .
    - Dolomite dll.

    Untuk informasi lebih lanjut Silahkan hubungi :

    Bpk Asep
    081281774186
    085793333234

    Silahkan simpan nomor dan hubungi jika sewaktu waktu membutuhkan.

    BalasHapus